Research News

Category

Mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom UI), mengembangkan aplikasi Panda Social Support (PANSOS) untuk wadah perkenalan antara mahasiswa baru dan juga kakak tingkat dalam rangka Pembinaan Mahasiswa Baru Fasilkom UI 2021. Aplikasi berbasis web ini dikembangkan oleh mahasiswa yang terkumpul pada organisasi Independen mahasiswa Fasilkom Ui yang bernama Ristek. PANSOS dikembangkan dengan memanfaatkan teknologi...
Read More
Bapak Toto Haryanto, lulusan program Doktor Ilmu Komputer Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom UI), berhasil mempertahankan disertasinya pada sidang promosi doktor dengan kajian mengenai pengembangan metode klasifikasi status kanker berbasis citra histopatologi dengan deep learning dan komputasi parallel di lingkungan graphics processing unit. Disertasi diujikan secara daring pada Selasa, 15 Desember 2020 pukul 10.00...
Read More
Banyak kasus bisnis dipecahkan dengan menggunakan distributed ledger technology. Hal ini dapat digunakan dalam banyak kasus dimana layanan kepercayaan dibutuhkan oleh aplikasi bisnis, yakni dengan memanfaatkan teknologi blockchain sebagai platform aplikasi untuk membangun infrastruktur kepercayaan yang mendasari sistem. Bitcoin merupakan salah satu implementasi nyata pertama dari blockchain. Blockchain dapat memproses transaksi lebih efisien karena tidak...
Read More
Pernahkah kita membayangkan, bagaimana belajar dan mengajar akan dilakukan di masa depan? Bagaimana teknologi dan inovasi akan mengakselerasi kemajuan dalam pendidikan? Perkembangan Teknologi Informasi & Komunikasi (TIK) yang kian pesat, telah memungkinkan masyarakat untuk belajar kapan saja (anytime) dan di mana saja (anywhere). Khususnya di era Revolusi Industri 4.0 dengan siswa/mahasiswa yang berasal dari generasi...
Read More
KJN, tapi bukan kids jaman now. Sebut saja itu “kartu jaman now.” Akhir-akhir ini sebuah istilah cenderung semakin mudah untuk dijadikan trendmark dalam meningkatkan popularitas dari sebuah produk. Namun, “kartu jaman now” kali ini tak selalu tentang populer atau tidaknya, tetapi sejauh mana penggunaannya bisa memberikan keuntungan di era perkembangan teknologi saat ini. Salah satunya adalah smartcard UI, suatu...
Read More
1 2

Komentar Terbaru

    Arsip

    Department Contact Info

    Engineering

    1810 Campus Way NE
    Bothell, WA 98011-8246

    +1-2345-5432-45
    bsba@kuuniver.edu

    Mon – Fri 9:00A.M. – 5:00P.M.

    Social Info

    Student Resources