Juli 2013

Month

Satu lagi prestasi yang dibawa oleh Mahasiswa Universitas Indonesia (UI), yaitu menjadi Grand Prize Winner Sanitation App Challenge 2013. Sanitation App Challenge adalah kompetisi membuat aplikasi yang mengatasi masalah sanitasi di dunia. Diselenggarakan oleh World Bank, kompetisi ini dimulai dengan Sanitation Hackathon yaitu membuat aplikasi dalam 24 jam pada 1-2 Desember 2012 di 14 Kota...
Read More
Senin, 22 Juli 2013 Fasilkom UI menyelenggarakan sidang terbuka dalam rangka penganugerahan gelar Doktor bidang Ilmu Komputer kepada Elviawaty Muisa Zamzami. Bertempat di Aula Fakultas Ilmu Komputer UI dengan disertasi berjudul “Metode Requirement Recovery dan Rekonstruksi Requirements dari Perangkat Lunak Jadi dengan Basis End-To-End Interaction”. Requirements merupakan salah satu kunci sukses software engineering dan software...
Read More
On Monday, July 22nd 2013, Fasilkom UI held an open session for the conferment of doctorate in Computer Science for ElviawatyMuisaZamzami. The session was held in the Auditorium of Faculty of Computer Science UI with the presented dissertation titled “Metode Requirement Recovery danRekonstruksi Requirements dariPerangkatLunakJadidengan Basis End-To-End Interaction” or Requirement Recovery Method and Requirement Reconstruction...
Read More
Pada tanggal 9 Juli 2013, sidang terbuka digelar dalam rangka penganugerahan gelar Doktor bidang Ilmu Komputer kepada Arief Ramadhan. Bertempat di Aula Fakultas Ilmu Komputer UI, beliau mempresentasikan disertasinya yang berjudul “e-Livestock in Indonesia: Definition, Success Factors and Models”. Ide pembuatan disertasi ini berangkat dari perhatian Arief terhadap kebijakan Indonesia untuk mengimpor daging dalam jumlah...
Read More
On July, 9th 2013, an open session was held in the auditorium of Faculty of Computer Science UI for the conferment of doctorate in Computer Science for Arief Ramadhan. The presented dissertation is titled: “E-Livestock in Indonesia: Definition, Success Factors and Models”. The idea for this dissertation came from Arief’s concern on the Indonesian government...
Read More
10-13 Juni 2013, Universitas Indonesia Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (FASILKOM UI) bekerjasama dengan Direktorat Belmawa Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi dan Department of Engineering Education of Utah State University menyelenggarakan Workshop berjudul “Developing Online Education” sebagai wujud kepedulian terhadap perkembangan pembelajaran online di Indonesia. Workshop diselenggarakan di Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia Kampus Depok, pada...
Read More
Fun Coding, seminar dan workshop pemrograman untuk siswa – siswi SMA sukses diadakan 24 – 26 Juni 2013 di Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia. Fun Coding yang merupakan bagian dari Summer Camp Fasilkom UI<https://www.cs.ui.ac.id/id/summer-camp> ini diselenggarakan atas kerja sama SunSquare Studiohttps://twitter.com/sunsquarestudio dan Lembaga Asisten Fasilkom UI <https://asisten.cs.ui.ac.id/>. Acara ini diikuti oleh 57 siswa dari berbagai...
Read More
Fun Coding, programming seminar and workshop for high school students had been successfully held on June, 24th-26th 2013 in the Faculty of Computer Science, Universitas Indonesia. Fun Coding, as a part of Summer Camp Fasilkom UI <https://www.cs.ui.ac.id/id/summer-camp> was organized in collaboration with SunSquare Studio <https://twitter.com/sunsquarestudio> and Lembaga Asisten Fasilkom UI (Institute of Assistance Faculty of...
Read More
Pada tanggal 3-5 Juni 2013, Fasilkom UI bekerjasama dengan The Pacific Rim Application and Grid Middleware Assembly (PRAGMA) menyelenggarakan acara workshop yang dilaksanakan di Ruang Rapat Besar Gedung A Fasilkom UI mulai pukul 08.00 – 17.00 WIB. Tema yang diusung dalam acara workshop tersebut adalah Mini-PRAGMA International Workshop on Building Collaborations in Clouds, High Performance...
Read More

Komentar Terbaru

    Arsip

    Department Contact Info

    Engineering

    1810 Campus Way NE
    Bothell, WA 98011-8246

    +1-2345-5432-45
    bsba@kuuniver.edu

    Mon – Fri 9:00A.M. – 5:00P.M.

    Social Info

    Student Resources