Depok, 19 September 2024 – Pada tanggal 13 September 2024, Laboratorium Riset Machine Learning and Computer Vision (MLCV) di Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom UI) mengadakan kegiatan Open House yang bertujuan untuk memperkenalkan riset dan kegiatan di laboratorium tersebut kepada mahasiswa Fasilkom UI yang memiliki minat dalam bidang tersebut. Acara ini berlangsung di aula...Read More
Dalam rangka program pengembangan penelitian perguruan tinggi dibidang kecerdasan artifisial (AI) dan robotika, Samsung Research Indonesia (SRIN) mengajak Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom UI) untuk berkolaborasi. Agenda pertemuan SRIN dan Fasilkom UI berlangsung di Faculty Lounge, gedung baru Fasilkom UI, Depok pada Jum’at (22/07/2022). Pertemuan tersebut dihadiri oleh Dekan Fasilkom, Dr. Petrus Mursanto, Wakil...Read More
Fakultas Ilmu Komputer (Fasilkom) Universitas Indonesia (UI) menggelar focus group discussion pengembangan kompetensi dan pemberdayaan super komputer atau high performance computing (HPC) untuk bangsa secara daring pada Rabu (13/07/2022). Acara tersebut turut dihadiri oleh Dekan Fasilkom UI, Dr. Petrus Mursanto beserta tamu undangan yakni Dr. Rifki Sadikin selaku Pelaksana Tugas (Plt.) Kepala Pusat Riset Komputasi...Read More
Teknologi pengenalan wajah atau dikenal dengan istilah face recognition technology (FRT) sudah digunakan dalam berbagai bidang termasuk di sektor finansial hingga non-finansial di Indonesia. FRT dipakai untuk mengidentifikasi wajah seseorang dalam berbagai kepentingan seperti dalam proses penyelidikan di Kepolisian hingga kebutuhan otentikasi perbankan di Indonesia. Dosen sekaligus peneliti di Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom...Read More
Isolasinfo adalah sebuah aplikasi yang dibuat sebagai bentuk kepedulian mahasiswa dengan bantuan para supervisor dalam menjaga kesehatan fisik di masa pandemi COVID-19, khususnya dalam membantu masyarakat yang menjalani isolasi mandiri tanpa gejala dan gejala ringan. Latar belakang dibuatnya aplikasi ini adalah karena rendahnya pengetahuan dan kepedulian masyarakat terhadap isolasi mandiri di masa pandemi COVID-19. Aplikasi...Read More
Bahasa Arab diajarkan oleh para ulama sejak belasan abad silam mengingat bahasa ini merupakan bagian dari agama Islam. Untuk dapat mempelajari Al-Quran, Hadits, juga khazanah keilmuan Islam dari para ulama diperlukan kemampuan bahasa Arab yang memadai. Metode-metode pembelajaran bahasa Arab sudah cukup berkembang. Kitab-kitab ulama klasik dan kontemporer juga telah banyak bermunculan. Saat ini sudah...Read More
Pada tanggal 12-13 Oktober 2019, Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom UI) telah sukses menyelenggarakan The 11th International Conference on Advanced Computer Science and Information Systems (ICACSIS) 2019 di Nusa Dua, Bali. Qurrata Ayuna Adrianus, atau yang akrab dipanggil Yuna, merupakan alumni Fasilkom UI yang dianugerahi penghargaan sebagai Best Sesion Presenter pada kegiatan ICACSIS 2019. Pada kesempatan...Read More
Komentar Terbaru