Uluwatu Orchestra Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom UI) menggelar sesi meet and greet terbatas para pemeran serta pemutaran teaser film musikal Indah Dalam Praduga (IDP) di Faculty Lounge, Gedung baru Fasilkom UI pada 24 Mei 2022. Kegiatan tersebut sekaligus menandai akan dimulainya proses produksi film musikal IDP. Dalam kesempatan yang sama acara juga dihadiri oleh Dr. R. Yugo Kartono Isal selaku dosen Fasilkom UI yang merupakan pencipta lagu soundtrack...Read More
Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom UI) mengumumkan para pemenang ajang pemilihan Mahasiswa Berprestasi (MAPRES) pada 14 Mei 2022 via aplikasi Zoom. Dalam kesempatan tersebut acara juga dihadiri oleh Wakil Dekan Bidang Pendidikan, Penelitian, dan Kemahasiswaan, Ari Saptawijaya, Ph.D, dan para juri yang terdiri dari Dr. Kasiyah Junus, Dr. Erdefi Rakun, Adila Alfa Krisnadhi, Ph.D, Dipta Tanaya, M.Kom, Dr.Eng. Laksmita Rahadianti, S.Kom, M.Sc, Dr. Putu Wuri Handayani, Dr. Yugo Kartono...Read More
Selasa (10/05), Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom UI) menyelenggarakan acara Halal Bihalal Idul Fitri 1443 H secara daring. Dimulai sejak pukul 10.00 WIB, acarapun disambut dengan antusias oleh seluruh sivitas Fasilkom dan Pusat Studi Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Pusilkom UI) sebagai ajang silahturahmi keluarga besar Fasilkom UI. Terlepas sebelumnya Fasilkom juga sudah menyelenggarakan berbagai kegiatan Ramadan 2022 antara lain Kajian Dzuhur, Ramadhan Ceria dan Kajian Muslimah setiap Jum’at. Acara...Read More
The Quacquarelli Symonds World University Ranking (QS WUR) by Subject tahun 2022 merilis peringkat universitas top di dunia, dengan menempatkan Universitas Indonesia (UI) pada peringkat #201-250 dunia untuk subjek Computer Science and Information systems. Pemeringkatan ini dikeluarkan setiap tahunnya oleh QS WUR yang menjadi salah satu acuan global bagi masyarakat untuk dapat mengenal universitas-terkemuka dunia pada bidang ilmu tertentu. Penilaian berdasarkan beberapa indikator yaitu, jumlah sitasi penelitian, h-indeks yang mengukur produktivitas dan pengaruh penelitian...Read More
Imagine Cup adalah sebuah ajang kompetisi teknologi tahunan yang diselenggarakan oleh Microsoft agar mahasiswa yang berbakat dari seluruh dunia dapat mengaplikasikan imajinasi dan menciptakan solusi teknologi inovatif untuk tantangan-tangangan terbesar di dunia. Acap kali dianggap sebagai “Olimpiade Teknologi”, Imagine cup adalah salah satu kompetisi paling bergengsi di dunia dalam bidang teknologi dan perancangan perangkat lunak. Pada ajang Imagine Cup tahun 2022 ini, mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia (Fasilkom UI) yang bergabung dalam tim bernama Makara Tech berhasil lolos sebagai finalis dari Indonesia. Makara Tech yang...Read More